Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC
Tersedia juga RPP 1 Lembar Kimia SMA Kelas 10 11 dan 12
Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC Semester 2 – Bapak / ibu guru dan mungkin mahasiswa yang sedang mencari RPP Model Baru yakni RPP 1 Lembar, atau RPP 1 Halaman ala Nadiem Makarim di mata pelajaran Kimia SMA Kelas XI (11) Semester 2 / Semester Genap, berikut ini saya sediakan link Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC Semester Genap.
Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC
Agar kegiatan belajar mengajar di dalam kelas menjadi maksimal, guru dan pendidik harus mempersiapkan sebaik mungkin sebelum tampil di depan murid-murid. Hal terpenting jelang mengajar yang harus dipersiapkan adalah Perangkat Pembelajaran. Di bawah ini adalah perangkat pembelajaran yang harus disiapkan guru dan pendidik sebelum mengajar.
- RPP
- Bahan Ajar
- Media Pembelajaran
- Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
- Evaluasi
Lima komponen ini adalah minimal yang harus dimiliki guru dan pendidik sebelum masuk kelas. Dalam postingan kali ini, Rukim.ID hanya akan membahas tentang poin pertama yaitu RPP atau Rencana Pelaksanaan Pembelajaran.
Di dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah, terdapat 13 komponen yang wajib ada di dalam sebuah RPP. Namun, di awal tahun 2020 melalui Surat Edaran Mendikbud Nomor 14 tahun 2019 menyampaikan bahwa RPP mengalami penyederhanaan.
Semula terdapat 13 komponen dalam RPP, dan di tahun 2020 ini hanya akan ada 3 komponen: tujuan pembelajaran, langkah-langkah (kegiatan) pembelajaran, dan penilaian pembelajaran (assesment).
Link download RPP 1 Lembar SMA/MA Revisi 2020 Mata Pelajaran Wajib A
Download RPP 1 Lembar PAI SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar PPKn SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Bahasa Indonesia SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Matematika SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Sejarah Indonesia SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Bahasa Inggris SMA Kelas X XI XII DOC
Link download RPP 1 Lembar SMA/MA Revisi 2020 Mata Pelajaran Wajib B
Download RPP 1 Lembar Seni Budaya SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar PJOK SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar PKWu SMA Kelas X XI XII DOC
Link download RPP 1 Lembar SMA/MA Revisi 2020 Mata Pelajaran Peminatan MIPA
Download RPP 1 Lembar Matematika Peminatan SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Fisika SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Kimia SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Biologi SMA Kelas X XI XII DOC
Link download RPP 1 Lembar SMA/MA Revisi 2020 Mata Pelajaran Peminatan IPA
Download RPP 1 Lembar Sejarah Peminatan SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Geografi SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Sosiologi SMA Kelas X XI XII DOC
Download RPP 1 Lembar Ekonomi SMA Kelas X XI XII DOC
(Link akan muncul jika RPP sudah selesai admin persiapkan)
Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC
Berikut ini adalah link Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC, link download DOC ada di paling bawah:
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(No. 3.11.1 /XII-2/2019-2020)
Satuan Pendidikan : SMAN 1 Rukim.ID
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/ Semester : XI/ Dua
Materi Pokok : Identifikasi Larutan Asam Basa
AlokasiWaktu : 1 pertemuan (2 x 45 menit)
Tujuan Pembelajaran :
Setelah melakukan aktivitas pembelajaran, melalui model pembelajaran PBL (Problem Base Learning) diharapkan peserta didik mampu :
- Menjelaskan sifat larutan asam dan basa dengan tepat.
- Mengidentifikasi larutan asam dan basa dengan benar
- Menentukan contoh larutan asam dan basa dalam kehidupan sehari-hari dengan tepat.
- Menumbuhkan sikap sikap ingin tahu, teliti, jujur, bertanggungjawab, menganalisis, menyajikan dan mengkomunukasikan.
Pendahuluan: (15 menit) (Pelaksanaan sesuai permen no 22 th 2016)
- Pengkondisian kelas
- Apesepsi dan Motivasi : peserta didik diberikan tampilan video orang sedang gosok gigi. “Bagaimana kalian bisa menentukan bahwa jeruk itu asam dan obat maag itu basa?” “Lalu bagaimana mengetahui itu termasuk asam atau basa tanpa mengetahui rasanya atau mencicipinya?”
- Menyampaikan tujuan pembelajaran
- Peserta didik dibagi dalam kelompok yang beranggotakan 4-5 orang
Kegiatan Inti (60 menit)
- Fase 1: Orientasi Peserta Didik Pada Masalah : peserta didik menerima informasi dari guru tentang kegiatan yang harus dilakukan, yaitu untuk mendiskusikan bagaimana cara mengenali sifat larutan, bahan alam apa saja yang dapat digunakan sebagai indikator larutan asam dan basa serta menganalisis asupan sayuran dan buah-buahan yang biasa kita makan lebih dominan yang bersifat asam atau basa.Hal ini dilakukan melalui diskusi dengan guru atau siswa lain serta kajian literatur berupa buku maupun searching di internet.
- Fase 2: Mengorganisasikan siswa untuk belajar: peserta didik mempersiapkan diri untuk melakukan penyelidikan dan mendiskusikan cara mengenali sifat larutan, bahan alam apa saja yang dapat digunakan sebagai indikator larutan asam dan basa serta menganalisis asupan sayuran dan buah-buahan yang biasa kita makan lebih dominan yang bersifat asam atau basa
- Fase 3: Membimbing penyelidikan individu: Peserta didik melakukan investigasi mandiri dan kelompok dengan pendampingan guru untuk mendapatkan informasi yang tepat, melaksanakan eksperimen, dan mencari penjelasan dan solusi.
- Fase 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil karya: peserta didik mengembangkan dan menyajikan hasil karya dengan pendampingan guru dalam merencanakan dan menyiapkan hasil karyayang tepat, tentang laporan pengamatan dan menyampaikannya kepada teman yang lain di kelas.
- Fase 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah: peserta didik dan guru mereview hasil kegiatan pembelajaran , Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang berkinerja baik diteruskan peserta didik menjawab kuis tentang asam basa, peserta didik menanyakan materi yang belum dimengerti.
Kegiatan Penutup (15 menit)
- Refleksi
Peserta didik bersama guru menyimpulkan secara keseluruhan mengenai materi yang telah dipelajari serta meluruskan konsep dan pemahaman peserta didik tentang materi asam basa, - Guru memberi arahan mengenai apa yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya, seperti menugaskan kepada siswa untuk mempelajari materi asam basa
- Guru meminta ketua kelas untuk memimpin do’a.
Penilaian :
- Sikap : Jurnal sikap, observasi
- Pengetahuan : Penugasan dan Tes Lisan, Tertulis
- Keterampilan : Presentasi .
Mengetahui, | Wonogiri, 2 Januari 2020 |
Kepala Sekolah,
ttd |
Guru Mata Pelajaran,
ttd |
SMA 1 Rukim.ID | Rukim.ID |
Silahkan Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC (unduh)
Silahkan Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Larutan Asam Basa DOC (unduh)
Silahkan Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Identifikasi Asam Basa DOC (unduh)
Demikian tadi informasi terbaru mengenai Download RPP Kimia 1 Lembar Kelas XI Teori Asam Basa DOC. Untuk RPP 1 Lembar mapel Kimia KD lain, silahkan di download di blog ini. (Sumber)