SBMPTN

Download Pembahasan Soal Kimia SBMPTN 2018 Nomer 33 Semua Kode Soal | Konsep Mol

Download Pembahasan Soal Kimia SBMPTN 2018 Nomer 33 Semua Kode Soal | Konsep Mol

Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 421
Persentase massa atom H (Ar = 1) dalam suatu senyawa organik adalah 13%.
Jika tetapan Avogadro = 6,0×1023, jumlah atom H yang terdapat dalam 2,3 g senyawa tersebut adalah ….
(A) 3,0 × 1022
(B) 6,0 × 1022
(C) 9,0 × 1022
(D) 1,2 × 1023
(E) 1,8 × 1023

Pembahasan Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 421
Massa H dalam senyawa organik

= 13% × 2,3 g
= 0,30 g

Jumlah H (mol)

= massa H : massa molar H
= 0,30  g : 1 g/mol
= 0,3 mol

Jumlah atom H

= Jumlah H × 6×1023 atom/mol
= 0,3 mol × 6×1023 atom/mol
= 1,8 × 1023 atom
Jawaban pilihan ganda SBMPTN Kimia 2018 : E.


Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 422
Persentase massa atom S (Ar = 32) dalam suatu senyawa organik adalah 40%.
Jika tetapan Avogadro = 6,0 × 1023, jumlah atom S yang terdapat dalam 1,6 g senyawa tersebut adalah ….
(A) 6,0 × 1021
(B) 1,2 × 1022
(C) 1,8 × 1022
(D) 6,0 × 1022
(E) 1,2 × 1023

Pembahasan Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 422
Massa S dalam senyawa organik

= 40% × 1,6 g
= 0,64 g

Jumlah S (mol)

= massa S : massa molar S
= 0,64  g : 32 g/mol

= 0,02 mol

Jumlah atom S

= jumlah S × 6×1023 atom/mol
= 0,02 mol × 6×1023 atom/mol
= 1,2 × 1022 atom
Jawaban pilihan ganda SBMPTN Kimia 2018 : B.


Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 444, Kode 450, Kode 460, Kode 461, Kode 472
Persentase massa atom karbon (Ar = 12) dalam aspirin adalah 60%.
Jika tetapan Avogadro = 6,0×1023, jumlah atom karbon  yang terdapat dalam 3,6 g aspirin adalah ….
(A) 1,08 × 1022
(B) 2,4 × 1022
(C) 4,8 × 1022
(D) 5,4 × 1022
(E) 1,08 × 1023

Pembahasan Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 444, Kode 450, Kode 460, Kode 461, Kode 472
Massa C dalam aspirin

= 60% × 3,6 g
= 2,16 g

Jumlah C (mol)

= massa C : massa molar C
= 2,16  g : 12 g/mol

= 0,18 mol

Jumlah atom C

= Jumlah C × 6×1023 atom/mol
= 0,195 mol × 6×1023 atom/mol
= 1,08×1023 atom
Jawaban pilihan ganda SBMPTN Kimia 2018 : E.


Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 452, Kode 457, Kode 463, Kode 471
Persentase massa atom Ti (Ar = 48) dalam suatu mineral anorganik adalah 36%.
Jika tetapan Avogadro = 6,0 × 1023, jumlah atom Ti yang terdapat dalam 4,0 g mineral tersebut adalah ….
(A) 6,0 × 1021
(B) 1,2 × 1022
(C) 1,8 × 1022
(D) 2,4 × 1022
(E) 3,0 × 1022

Pembahasan Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 452, Kode 457, Kode 463, Kode 471
Massa Ti dalam mineral

= 36% × 4 g
= 1,44 g

Jumlah Ti (mol)

= massa Ti : massa molar Ti
= 1,44 g : 48 g/mol
= 0,03 mol

Jumlah atom Ti

= Jumlah Ti × 6×1023 atom/mol
= 0,03 mol × 6×1023 atom/mol
= 1,8 × 1022 atom
Jawaban pilihan ganda SBMPTN Kimia 2018 : C.


Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 453
Persentase massa atom Cr (Ar = 52) dalam suatu mineral anorganik adalah 52%.
Jika tetapan Avogadro = 6,0 × 1023, jumlah atom Cr yang terdapat dalam 2 g mineral tersebut adalah ….
(A) 1,2 × 1021
(B) 3,0 × 1021
(C) 1,2 × 1022
(D) 2,4 × 1022
(E) 3,0 × 1022

Pembahasan Soal Kimia SBMPTN Nomor 33 Kode 453
Massa Cr dalam senyawa organik

= 52% × 2 g
= 1,04 g

Jumlah Cr (mol)

= massa Cr : massa molar Cr
= 1,04  g : 52 g/mol
= 0,02 mol

Jumlah atom Cr

= jumlah Cr × 6×1023 atom/mol
= 0,02 mol × 6×1023 atom/mol
= 1,2 × 1022 atom
Jawaban pilihan ganda SBMPTN Kimia 2018 : C.

Demikian tadi pembahasan soal nomer 33 dari berbagai paket soal SBMPTN mapel Kimia tahun 2018 untuk persiapan latihan SBMPTN 2019. Semoga dengan hadirnya pembahasan soal yang digagas oleh guru hebat, Pak URIP.INFO, dapat memberikan kemudahan dalam persiapan.

Untuk soal-soal nomer lain, silahkan klik link di bawah ini ya. JANGAN LUPA UNTUK SHARE agar teman-teman lain mengetahui adanya latihan soal SBMPTN Kimia 2019.

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 32 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 33 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 34 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 35 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 36 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 37 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 38 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 40 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 42 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 43 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 44 PDF

Download Soal dan Pembahasan Kimia SBMPTN 2018 Nomer 45 PDF

Download Pembahasan Soal Kimia SBMPTN 2018 Nomer 33 Semua Kode Soal | Konsep Mol

Previous page 1 2
MELIHAT ISI SELENGKAPNYA, KLIK DISINI

Admin Rukim ID

"Seorang pendidik asal kampung yang ingin berbagi ilmu untuk semua". Jangan pernah menghitung berapa banyak yang akan kita terima, namun pikirkan dan laksanakan berapa banyak yang akan kita berikan untuk orang lain.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button
error: Konten Dilindungi !!!

Adblock Detected

Untuk menikmati konten RUKIM ID, silahkan OFF aplikasi Adblock browser Anda