UKK

Soal dan Kunci PAT Kimia Kelas 10 Semester Genap 2020 K13 PDF

Soal dan kunci jawaban PAT SMA tahun 2020 semua mapel file PDF

Download Soal dan Kunci Jawaban PAT Kimia Kelas 10 Semester Genap 2020 PDF Kurikulum 2013 Revisi – Terima kasih untuk pengunjung yang telah mengingatkan admin Rukim.ID untuk upload bank soal PAT SMA Kelas X dan XI tahun 2020. Alhamdulilah walau sedang PSBB pandemi virus corona Covid-19, ternyata masih semangat untuk mempersiapkan Penilaian Akhir Tahun (PAT) – Ujian Kenaikan Kelas (UKK) – Ujian Akhir Semester 2 (UAS Genap). Berikut ini adalah link download Soal dan Kunci PAT Kimia Kelas 10 Semester Genap 2020 K13 PDF.

Download Soal dan Kunci Jawaban PAT Kimia Kelas 10 Semester Genap 2020 PDF Kurikulum 2013 Revisi

Rukim.ID sebagai website penyedia soal HOTS dan pembahasan PAT – KSN – UTBK senantiasa menyediakan yang terlengkap dan terupdate. Dalam postingan kali ini, soal HOTS dan kunci jawaban dibagi sesuai mata pelajaran, yaitu:

Soal dan Kunci Jawaban PAT 2020 Kelas X SMA K13
Soal dan Kunci Jawaban PAT 2020 Kelas X SMA K13

Mapel Wajib A

  • Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI)
  • Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
  • Bahasa Indonesia
  • Matematika Wajib (Umum)
  • Bahasa Inggris
  • Sejarah Indonesia

Mapel Wajib B

  • Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU)
  • Seni Budaya dan Keterampilan (SBK)
  • Pendidikan Jasmani Olah Raga dan Kesehatan (PJOK)

Mapel Peminatan MIPA

  • Matematika Peminatan
  • Kimia
  • Fisika
  • Biologi

Mapel Peminatan IPS

  • Sejarah Dunia
  • Geografi
  • Ekonomi
  • Sosiologi

Dalam 1 paket soal terdiri dari 40 butir soal pilihan ganda HOTS . Kemudian masing-masing paket terdapat kunci jawaban yang bisa memudahkan siswa siswi untuk belajar.

Penilaian Akhir Tahun atau PAT adalah penilaian yang dilaksanakan di akhir tahun pelajaran. Sebelumnya disebut dengan Ulangan Kenaikan Kelas atau UKK, bisa juga disebut dengan Ujian Akhir Semester 2 (UAS genap).

Dalam paket soal disini, kami hadirkan soal HOTS atau soal berpikir tingkat tinggi sesuai dengan kurikulum 2013 revisi tahun 2017 yang lalu.

Soal dan Kunci PAT Kimia Kelas 10 Semester Genap 2020 K13 PDF

Soal PAT Kimia Kelas X SMA 2020 PDF
Soal PAT Kimia Kelas X SMA 2020 PDF

Di bawah ini adalah link khusus Soal dan Kunci Jawaban PAT Kimia SMA Kelas X Semester Genap tahun 2019/2020 Kurikulum 2013 revisi. Dan untuk mata pelajaran yang lain berada di bawah nya:

Soal PAT Kimia Kelas 10 SMA PDF (Download)
Try Out PAT Daring (Online) Semua Mapel SMA Kelas 10 dan 11 (Link Try Out Daring)

Untuk bank soal dan kunci PAT mata pelajaran lain jenjang SMA sederajat K13 revisi bentuk PDF, silahkan kunjungi link di bawah ini:

Soal dan Kunci PAT Sejarah Peminatan Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT PPKn Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Bahasa Indonesia Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Matematika IPS Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Bahasa Inggris Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Sejarah Indonesia Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT PKWU Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Seni Budaya Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT PJOK Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Matematika IPA Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Geografi Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Kimia Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Fisika Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Biologi Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Ekonomi Kelas X SMA Download
Soal dan Kunci PAT Sosiologi Kelas X SMA Download

Cuplikan contoh soal PAT Kimia kelas X SMA Kurikulum 2013 revisi PDF versi soal HOTS:

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Kristal (padatan) NaCl tidak dapat menghantarkan arus listrik sedangkan larutan NaCl dapat menghantarkan arus listrik. Kesimpulan yang benar dari pernyataan tersebut adalah….
A. ion-ion pada kristal NaCl bebas bergerak
B. ion-ion pada kristal NaCl tidak bebas bergerak, sedangkan ion- ion pada larutan NaCl bebas bergerak
C. senyawa NaCl mengalami ionisasi sebagian
D. senyawa NaCl merupakan senyawa kovalen
E. larutan NaCl menyerap ion positif dan ion negatif

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Diantara pasangan senyawa berikut, yang dalam keadaan padat tidak dapat menghantarkan arus listrik, tetapi dalam keadaan cair dan larutan dapat menghantarkan arus listrik adalah….
A. NaCl dan HCl
B. KCl dan NaCl
C. HCl dan KCl
D. CCl4 dan HCl
E. CCl4 dan KCl

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Berikut ini contoh proses kimia yang terjadi di sekitar kita, di antaranya sebagai berikut:
1) penguraian glukosa
2) perkaratan logam
3) perubahan minyak goreng menjadi tengik
4) pembakaran gas metana
5) pemisahan logam kromium dari kromium oksida dengan logam alumunium
Peristiwa yang bukan merupakan reaksi oksidasi ditunjukkan oleh nomor….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Apabila gas klorin dialirkan ke dalam larutan NaOH panas terjadi reaksi sebagai berikut:
3Cl2 (aq) + 6OH (aq) → 5Cl (aq) + ClO2(aq) + 3H2O (l)
Zat yang mengalami reaksi autoredoks berikut perubahan tingkat oksidasinya adalah….
A. O dari bilangan oksidasi – 5 menjadi – 6 dan 0
B. O dari bilangan oksidasi – 2 menjadi – 3 dan 0
C. H dari nilangan oksidasi +1 menjadi 0 dan +2
D. Cl2 dari bilangan oksidasi 0 menjadi – 1 dan +3
E. Cl2 dari bilangan oksidasi 0 menjadi – 5 dan +4

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Jika logam aluminium direaksikan dengan larutan asam sulfat menghasilkan larutan aluminium sulfat dan gas hidrogen, maka penulisan persamaan reaksi yang benar adalah….
A. Al(s) + H2SO4(aq) → AlSO4(aq) + H2(g)
B. 2Al(s) + 3H2SO4(aq) → Al2(SO4)3(aq) + 3H2(g)
C. 3Al(s) + H2SO4(aq) → Al3(SO4)3(aq) + 2H2(g)
D. 2Al(s) + H2SO4(aq) → AlSO4(aq) + H2(g)
E. Al2(s) + 3H2SO4(aq) → Al2(SO4)3(aq) + 6H2(g)

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Perhatikan pasangan rumus kimia dan nama senyawa berikut!
Fe2O3 = Fero oksida
Mg3N2 = magnesium nitrat
Pb(NO3)2 = Timbal (II) nitrit
HClO4 = Asam perklorat
(NH4)2CO3 = Amonium bikarbonat
Pasangan rumus kimia dan nama senyawa yang paling benar adalah….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Latihan Soal PAT Kimia Kelas 10 Tahun 2020: Perhatikan pernyataan berikut :
1). Volum dari dua gas yang bereaksi (diukur pada temperatur dan tekanan yang sama) adalah bebanding sebagai bilangan bulat sederhana
2). Suatu senyawa merupakan gabungan dari dua atau lebih atom-atom yang berbeda
3). Perbandingan massa unsur-unsur yang terdapat dalam senyawa adalah tetap
4). Massa zat sebelum dan sesudah reaksi adalah sama
5). Pada temperatur dan tekanan yang sama, gas-gas yang memiliki volum yang sama mengandung jumlah partikel yang sama
Pernyataan yang sesuai dengan hukum proust adalah….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Demikian tadi informasi terbaru mengenai Bank Soal dan Kunci Jawaban PAT Kimia Kelas X Semester 2 Tahun 2020 Kurikulum 2013 Revisi dalam bentuk PDF dan DOC. Semoga bermanfaat untuk semuanya. Jangan lupa untuk berkunjung di Kemendikbud.co.id informasi pendidikan terupdateEswah.comGCamapk.info download aplikasi Google Camera Gcam apk untuk hasil foto terbaik hp Android.

Soal dan Kunci PAT Kimia Kelas 10 Semester Genap 2020 K13 PDF

MELIHAT ISI SELENGKAPNYA, KLIK DISINI

Admin Rukim ID

"Seorang pendidik asal kampung yang ingin berbagi ilmu untuk semua". Jangan pernah menghitung berapa banyak yang akan kita terima, namun pikirkan dan laksanakan berapa banyak yang akan kita berikan untuk orang lain.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button
error: Konten Dilindungi !!!

Adblock Detected

Untuk menikmati konten RUKIM ID, silahkan OFF aplikasi Adblock browser Anda