SBMPTN

Download Soal dan Pembahasan UTBK Ekonomi 2019 Persiapan SBMPTN 2020 Soshum

Kumpulan Soal - Pembahasan - Kunci Jawaban UTBK 2019 SAINTEK SOSHUM

Download Soal dan Pembahasan UTBK Ekonomi 2019 Persiapan SBMPTN 2020 Soshum – Pada hari Jumat tanggal 15 November yang lalu, Kemendikbud telah merilis Jadwal UTBK 2020 secara resmi. Dalam pengumumannya tersebut, terdapat 4 Perubahan SNMPTN dan SBMPTN 2020. Untuk persiapan UTBK 2020, perlu adanya Try Out Online UTBK 2020 atau Latihan Soal UTBK 2020. Selain itu perlu juga kita melakukan Pembahasan Soal UTBK 2019. Berikut ini adalah Link Download Kumpulan Soal UTBK Ekonomi 2019 Asli – Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019 Asli – Kunci Jawaban UTBK Ekonomi 2019 Asli.

Download Soal dan Pembahasan UTBK Ekonomi 2019 Persiapan SBMPTN 2020 Soshum

Jangan lupa untuk share link soal dan pembahasan UTBK 2019, selain UTBK Ekonomi, juga kami sediakan pembahasan soal UTBK mata pelajaran lain. Apabila di web lain juga tersedia pembahasan soal UTBK, namun TIDAK DAPAT DI COPY PASTE, soal dan pembahasan UTBK 2019 disini DAPAT DI COPY PASTE:

Soal Asli UTBK 2019 Sosiologi dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Sejarah dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Geografi dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Ekonomi dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Fisika dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Kimia dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Biologi dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Bahasa Inggris dan Pembahasan
Soal Asli UTBK 2019 Bahasa Indonesia dan Pembahasan

AKHIRNYA FILE PDF SUDAH DAPAT DI DOWNLOAD DI HALAMAN TERAKHIR

Download Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019
Download Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019

Download Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF – Soal No. 1

Pernyataan berikut yang paling tepat mengenai ketenagakerjaan adalah Soal UTBK 2019

(A) Angkatan kerja adalah orang yang termasuk dalam usia kerja.
(B) Pelajar dan mahasiswa yang sudah berusia lebih dari 15 tahun termasuk kategori angkatan kerja.
(C) Penduduk suatu negara yang berusia lebih dari 15 tahun dan bekerja atau sedang mencari pekerjaan termasuk angkatan kerja.
(D) Angkatan kerja adalah penduduk usia kerja yang bekerja atau mencari pekerjaan.
(E) Orang yang sedang mencari pekerjaan termasuk ke dalam bukan angkatan kerja.

Download Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF
Angkatan kerja adalah penduduk usia kerja yang bekerja atau mencari pekerjaan.
Download Kunci Jawaban Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF: D


Download Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF – Soal No. 2

Donita mengambil uang untuk keperluan pribadi dari modal yang disimpan pada suatu perusahaan sebesar Rp12.000.000,00. Pencatatan transaksi tersebut yang tepat pada jurnal umum adalah Soal UTBK 2019

(A) Kas Rp12.000.000,00; Modal Rp12.000.000,00
(B) Modal Rp12.000.000,00; Kas Rp12.000.000,00
(C) Kas Rp12.000.000,00; Prive Rp12.000.000,00
(D) Prive Rp12.000.000,00; Kas Rp12.000.000,00
(E) Prive Rp12.000.000,00; Modal Rp12.000.000,00

Download Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF
Jurnal Umum:
Prive (D) Rp12.000.000
Kas (K) Rp12.000.000
Download Kunci Jawaban Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF: D


Download Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF – Soal No. 3

Pernyataan di bawah ini terdapat pada pasar persaingan sempurna tetapi tidak terdapat pada pasar persaingan monopolistik, yaitu Soal UTBK 2019

(A) Kurva permintaan berbentuk sangat landai.
(B) Kurva permintaan berbentuk horizontal.
(C) Bany ak penjual dan pembeli.
(D) Dalam jangka pendek dapat menderita rugi.
(E) Tidak ada hambatan masuk pasar.

Download Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF
Ciri pasar persaingan sempurna:
– kurva permintaan berbentuk horizontal
– bany ak penjual dan pembeli
– tidak ada hambatan masuk keluar pasar
– barang homogen
– penjual dan pembeli memiliki pengetahuan
sempurna tentang pasar
Download Kunci Jawaban Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF: B


Download Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF – Soal No. 4

Harga sepeda motor di suatu daerah meningkat sebesar 30% sehingga menyebabkan permintaan terhadap sepeda motor mengalami penurunan sebanyak 35%. Berdasarkan kondisi tersebut, elastisitas permintaan sepeda motor bersifat Soal UTBK 2019

(A) elastis.
(B) inelastis.
(C) elastis uniter.
(D) inelastis sempurna.
(E) elastis sempurna.

Download Pembahasan Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF

ΔP = 30%
ΔQ = 35%
E = (%ΔQ) / (%ΔP)
E = 35/30 = 1,16 (elastis)

Download Kunci Jawaban Soal UTBK Ekonomi 2019 PDF: A

Lanjut ke soal berikutnya di halaman 2

1 2 3Next page
MELIHAT ISI SELENGKAPNYA, KLIK DISINI

Admin Rukim ID

"Seorang pendidik asal kampung yang ingin berbagi ilmu untuk semua". Jangan pernah menghitung berapa banyak yang akan kita terima, namun pikirkan dan laksanakan berapa banyak yang akan kita berikan untuk orang lain.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button
error: Konten Dilindungi !!!

Adblock Detected

Untuk menikmati konten RUKIM ID, silahkan OFF aplikasi Adblock browser Anda