Download Soal Latihan OSN Kimia 2020 PDF + Pembahasan
Tersedia link download latihan soal semua bidang OSN 2020

Download Soal Latihan OSN Kimia 2020 PDF + Pembahasan – Pada kesempatan kali ini, website Rukim.ID akan membagikan latihan soal dan pembahasan persiapan OSK, OSP, dan OSN SMA tahun 2020 untuk Bidang Kimia PDF.
Download Soal Latihan OSN Kimia 2020 PDF + Pembahasan
Berikut ini preview PDF dan link Download Latihan Soal OSN 2020 secara lengkap untuk persiapan menghadapi OSK – OSP – OSN 2020:

Berikut ini preview PDF dan link download Pembahasan Latihan Soal OSN 2020 secara lengkap untuk persiapan menghadapi OSK – OSP – OSN 2020:
Download Soal Latihan OSN Kimia 2020 PDF + Pembahasan
Berikut ini link download latihan soal OSN 2020 dan pembahasan PDF, silahkan download:
Latihan Soal OSN SMA – Matematika : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Fisika : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Kimia : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Biologi : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Informatika/Komputer : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Astronomi : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Ekonomi : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Geografi : SOAL | PEMBAHASAN
Latihan Soal OSN SMA – Kebumian : SOAL | PEMBAHASAN
Di bawah ini contoh beberapa soal yang saya ambil dari file PDF di atas:
Soal OSN Kimia 2020 (Latihan Soal):
Dalam reaksi:
CH3NH2 + H2PO4– → CH3NH3+ + HPO4-2
Ion HPO4-2 adalah suatu:
a. Asam
b. Basa
c. Agen pengoksidasi
d. Agen pereduksi
e. Katalis
Pembahasan Soal OSN Kimia 2020:
B
H2PO4– melepaskan sebuah proton menghasilkan HPO4-2 sehingga menurut teori bronsted lewis H2PO4– adalah asam sedangkan HPO4-2 adalah basa konjugasinya
Soal OSN Kimia 2020 (Latihan Soal):
Jika masing-masing gas H2 dan O2 dilewatkan melalui suatu lubang kecil (pori) pada kondisi yang sama, berapa perbandingan laju efusi gas hidrogen terhadap has oksigen?
A. 4/1
B. 5/1
C. 3/1
D. 3/2
E. 5/2
Pembahasan Soal OSN Kimia 2020:
A
Demikian tadi informasi terbaru mengenai kumpulan link download soal dan pembahasan persiapan OSN tahun 2020 Bidang Kimia PDF yang akan dilaksanakan bulan Februari 2020. Semoga dengan file PDF yang saya lampirkan, dapat memudahkan untuk download dan mudah dipelajari. Latihan Soal OSN Kimia, Latihan Soal OSN Kimia 2020, OSN Kimia, OSN Kimia 2020
Yulia.rahmadani02@gmail.com
Bidang kimia